Mertesacker Dulang Pujian dari Cech

Dalam ambisinya memperbaiki musim yang telah dilewati, Arsenal telah membuat beberapa perubahan dalam klubnya. Adalah Per Mertesacker, yang diharapkan dapat membawa angin segar bagi Arsenal musim ini.

Tubuhnya yang tinggi menjulang membuat Mertesacker terlihat kokoh bagi Arsenal, terlebih menghadapi duel udara. Meski begitu, kemampuannya tidak hanya pada sektor duel udara saja.

Menurut Cech, Mertesacker adalah pemain yang sangat pintar membaca permainan sehigga ia dapat dengan mudah berada pada posisi yang tepat saat bertahan.
Kemampuan Mertesacker otomatis membuat Cech lebih mudah dalam bertahan agar gawang The Gunners tak kebobolan.

"Saat Anda menghadapi Mertesacker, Anda akan lihat ia memiliki postur yang tinggi dan jikaduel terjadi bukan tidak mungkin Anda tidak memiliki kesempatan untuk melewatinya," papar Cech di page resmi Arsenal.

"Mertesacker tidak hanya memiliki postur tinggi namun ia juga memiliki kemampuan luar biasa dalam membaca permainan. Ia selalu berada dalam posisi yang tepat saat bertahan."  agen judi dan taruhan bola terpercaya

You May Like :

Related Posts :