Bagaimana Cara Membuat Daftar isi pada Microsoft Word 2007

membuat daftar isi di word . kali ini saya ingin berbagi mengenai membuat daftar isi di microsoft word 2007, nah untuk itu kita perlu melakukan setting atau pengaturan pada tab sehingga hasilnya bisa terlihat rapi.
nah ini daftar isi otomatis untuk ms word 2007, bagi sobat yang memakai ms word 2010 sabar dulu ya, kapan kapan saya post lagi .

berikut cara membuat daftar isi otomatis ms word :

1.sobat kan ada tu yang berbaris baris di daerah serong sebelah kanan. Pada horizontal ruler klik ,aktifkan dua tabulasi tergantung kebutuhan jika aktif ditandai siku.

2. Ketik halaman judul, lalu klik kanan pada lembar kerja, pilih Paragraph.

3. Pilih Tabs.

4.Pilih 13,77 pada "Tab stop position" (sesuaikan dengan tab stop yang anda buat)
Pada bagian leader pilih 2,lalu klik set dan oke.

5. waktu setelah kursor berada di bagian belakang halaman judul, tekan spasi nanti akan muncul gairs titik-titik,jika tekan spasi sekali lagi akan pindah ke tab stop berikutnya, ketik nomor halaman dan tekan enter untuk pindah baris .

6. Ketik halaman pengesahan,letakkan kurso di bagian belakang halaman pengesahan, tekan spasi 2 kali  seperti pada langkah kelima

7. begitulah seterusnya, lakukan langkah 5 berulang .

8. selesai, dan save .

oke sobat, demikian mengenai daftar isi ms word 07 , semoga artikel Membuat Daftar isi Word 2007 bermanfaat untuk sobat semua .
Baca juga cara membuat daftar isi word 2010 , salam Berry Blog .

You May Like :

0 Response to "Bagaimana Cara Membuat Daftar isi pada Microsoft Word 2007"